Minggu, 16 November 2008

Limit-rate Download wget

Di linux perintah wget sering kita gunakan ,terutama kalau kita ingin donwload melalui konsole.
untuk membatasi penggunaan bandwith saat kita download pun bisa dilakukan,misalnya kita ingin membatasi atau melimit sebesar 40kb/s saat mendownload film2 di indowebster :D

[root@heri#wget --limit-rate=40k http://www3.indowebster.com/bfb517d3f17f5a1b092459ea29e5b03a.rar

atau bisa juga kita buat sebuah file dengan nama .wgetrc di vi pada direktori root

[root@heri ~]# vi .wgetrc

http_proxy = http://10.32.16.22:3128
use_proxy = on
wait = 15
limit-rate=40k

http proxy di set seuai dengan ip proxy server (squid) yg di gunakan .
udah deh tinggal download - download aja secara default speet download rate jadi 40 kb/s jika kita download pake wget :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar